Benar sekali kata ustad Felix Siauw....Selama ini kita salah mengartikan Cinta sesungguhnya.
kita sibuk mencintai sesuatu yang sesungguhnya sesuat itu kosong dan tidak ada timbal balik cinta.
sedangkan kita lupa ada yang Maha Mencintai...yang sudah mencintai kita sebelum bumi dan langit di ciptakan...dengan cintanya ia menciptakan kita dari setetes air mani hingga dewasa pun dengan cintanya ia merawat kita hingga Hari Pembalasan. (Dialah Allah Azzawajala)
Kita juga lupa seberapa cinta Rasulullah kepada kita umatnya...sampai ajal menjemput hanya ada kata "Umatti, Umatti, Umatti..."
Ibu dan Ayah orang terdekat yang cintanya tiada pernah terputus, menahan sakit, menahan ngantuk, menahan marah, menahan lapar hanya untuk kita anaknya..tapi sayang ketika besar kita malah memaki, memarahi, menghina dan malu bila harus berjalan bersama tubuh tuanya.
Ya Rabb....betapa bodoh kami...yang malah mencintai sesuatu yang salah.....Ya Rabb ampunkan Kami..dan jadikan kami manusia yang selalu berada di jalan-MU...Aamiin
Tidak ada komentar:
Posting Komentar